Pria di Sinjai Tengah Tewas Usai Ditikam Badik

BeritaBenua.com —
Arrang SazPenulis
Gambar Sampul

SINJAI, Beritabenua-Aksi penikaman menggunakan senjata tajam jenis badik dialami oleh pemuda bernama Agus Purnama (31) di Desa Saotenga, Kecamatan Sinjai Tengah, Kabupaten Sinjai, Minggu (16/13/2025).

Korban sempat mendapatkan perawatan di puskesmas Sinjai Tengah, namun nahas karena luka tusukan fatal pada bagian dada sebelah kiri, ia meninggal dunia.

Lihat Juga

Diduga pelaku bernama Kahar, warga Kecamatan Sinjai Tengah.

Hingga berita diturunkan, belum ada keterangan resmi dari pihak Kepolisian.

    Berita Terkait

    Cover
    Berita Terkini

    Swasembada Pangan Tercapai, Don Muzakir: Kebijakan Prabowo Sentuh Petani

    BeritaBenua.com 1 hari lalu

    Baca
    Cover
    Berita Terkini

    Polda Sulsel Diminta Periksa Pengadaan Ribuan CCTV Lorong Makassar

    BeritaBenua.com 2 hari lalu

    Baca
    Cover
    Berita Terkini

    Praktisi Hukum Sebut PK Mahkamah Partai Tak Halangi PAW Abdul Salam

    BeritaBenua.com 4 hari lalu

    Baca
    Cover
    Berita Terkini

    Diduga Rugikan Daerah, Seluruh Provider Internet Ilegal Dilapor ke Kejati Sulsel

    BeritaBenua.com 4 hari lalu

    Baca
    Cover
    Berita Terkini

    Soal Tambang Vale di BB1, Komisi III DPR RI: Persoalan Ini Tidak Boleh Berhenti Sepihak, Harus Diuji Secara Terbuka

    BeritaBenua.com 6 hari lalu

    Baca